Memasukkan Gambar
Ada 2 tahap untuk memasukkan gambar dalam HTML yaitu:
- Menentukan lokasi gambar
- Memasang kode gambar
c:\website\images\gambarku.jpg
dan nanti di kode HTML-nya kita tulis seperti ini:
images/gambarku.jpg
Kemudian untuk memunculkan gambar, kita letakkan kode ini di file HTML:
<img src="LOKASI GAMBAR" alt="TEXT ALTERNATIF" />LOKASI GAMBAR = lokasi dimana gambar itu berada lengkap dengan nama gambarnya
TEXT ALTERNATIF = Text yang muncul jika gambar yang kita tampilkan tidak muncul
Jika mengacu pada contoh diatas, berarti kodenya akan seperti ini:
<img src="images/gambarku.jpg" alt="Ini Gambarku"/>
"Semoga Bermanfaat" ;)
0 comments:
Post a Comment